Operasi penertiban angkot dilakukan di Kota Bogor untuk menindak kendaraan yang tidak memiliki kelengkapan administrasi. Lebih dari 10 angkot sudah ditindak karena tidak memiliki surat-surat kendaraan yang lengkap.
Tag: angkot
Kebakaran Angkot Akibat Korsleting Listrik di Bojongsari, Jawa Barat
Kebakaran angkot di Bojongsari, Jawa Barat karena korsleting listrik. Sopir angkot mengalami luka bakar 50%. Penanganan medis di RSUD Khidmat Afiat.