Gempa magnitudo 3,4 terjadi di Pangandaran, Jawa Barat dengan kedalaman 29 Km. BMKG menyebutkan lokasi gempa berjarak 89 km ke Barat Daya Pangandaran.
Tag: BMKG
Gempa Magnitudo 3,1 Guncang Labuan Bajo, NTT
Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 3,1 terjadi di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Tidak ada informasi tentang dampaknya.
Gempa M 4,1 Guncang Madina, Sumatera Utara
Gempa berkekuatan M 4,1 terjadi di Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara dengan kedalaman 127 Km pada 19 April 2025. Belum diketahui dampaknya.
Peringatan Dini BMKG: Potensi Siklon di Perairan Indonesia
BMKG mengeluarkan peringatan dini terkait potensi siklon di perairan Indonesia mulai 16-19 April 2025. Kecepatan angin dan tinggi gelombang meningkat, waspada!
Gempa M 5,2 Guncang Lembata NTT, Tidak Berpotensi Tsunami
Gempa berkekuatan 5,2 SR mengguncang Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur. Informasi terbaru tentang gempa di Lembata, NTT.
Gempa 5,2 Magnitudo Guncang Ternate, Maluku Utara
Gempa berkekuatan 5,2 magnitudo terjadi di Ternate, Maluku Utara dengan kedalaman 10 Km. BMKG melaporkan kejadian ini pada Senin pukul 08.33 WIB. Tidak ada potensi tsunami.
Prediksi BMKG: Musim Kemarau 2025 Lebih Singkat dari Biasanya
BMKG memprediksi musim kemarau 2025 akan lebih singkat dari biasanya di sebagian besar wilayah Indonesia. Informasi puncak musim kemarau dan rekomendasi mitigasi.